Dampak Positif dan Negatif Air Conditioner (AC)

Dampak Positif dan Negatif Air Conditioner (AC)

Dampak Positif dan Negatif Air Conditioner (AC)
Dampak Positif dan Negatif Air Conditioner - Air Conditioner / AC , merupakan alat yang berguna untuk pendingin ruangan. Terkadang menurut sewa ac bagi kita segala hal yg sepele tentu diabaikan, akan tetapi jika tidak ditelaah dengan baik akan mengganggu keseharian kita. Berikut Sparepart AC akan memberikan info tentang Dampak Positif dan Negatifnya AC.

Dampak Positifnya :

  • AC bisa digunakan untuk mendinginkan serta menyejukkan ruangan
  • Bebas penyakit (karena memang disaring dengan filter)
  • Mengubah pola tidur, umumnya membuat ngantuk (cepat tidurnya)
  • Menambah nafsu makan (udara dingin akan mempengaruhi organ pencernaan manusia)

Dampak Negatifnya :

  • Menyebabkan Global Warming / pemanasan global (Freon menyebabkan berlubangnya lapisan ozon, jika berlubang, maka suhu & cuaca menjadi kacau)
  • Tagihan listrik naik karena AC memakan listrik sebesar 50% dalam penggunaannya baik di rumah dan juga di kantor.
  • Pemakai AC juga mengalami kerugian antara lain, kulit dan rambut menjadi kering karena penggunaan AC / Sparepart AC yang terlalu sering

Pemecahan masalah :

  • Untuk pencegahan dampak negative poin 1, ada baiknya sebelum membeli AC yang bahan freonnya menggunakan hidrokarbon, sehingga mengurangi efek global warming
  • Untuk pencegahan dampak negative poin 2, ada baiknya sebelum membeli AC  sebaiknya tentukan kapasitas AC (PK), seringkali para konsumen membeli AC dengan (PK) yang tinggi dengan dalil untuk membuat suhu menjadi sangat sejuk, tentu tidak efisien serta boros energi, sehingga tagihan naik terus, pilihlah antara 600 BTU/jam/m2. Jika sudah ada lebih baik atur suhu AC yang paling optimal (tidak lebih dari 25 derajat celcius) dan lebih bagus lagi menggunakan 3-5 derajat celcius lebih rendah dari suhu ruangan. Ingat! setiap pemakaian temperatur 1 derajat celcius dapat menurunkan konsumsi energi sebesar 3-5% (BPPT).
  • Untuk pencegahan dampak negative poin 3, ada baiknya menggunakan metoder timmer, saat hendak tidur sebaikanya AC (Air Conditioner) di set otomatis mati sekitar 1-2 jam setelah anda terlelap. Meski AC mati namun suhu ruangan akan tetap sejuk untuk beberapa saat.